Hendi-Ita Gelar Kampanye Akbar Virtual 4 Desember

0 0
Read Time:50 Second
Paslon Walikota -Wakil Walikota Semarang -Hendi -Ita siap kampanye virtual Jumad 4 Desember 2020

SEMARANG, WartaJavaindo.com – Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Semarang – Hendi dan Ita menurut rencana, Jumat (4/12) aka gelar Kampanye Akbar Virtual.

Target sambungan konferensi melalui zoom diupayakan sebanyak 3.000 zoom dengan target peserta sebanyak 120.000 orang tergabung nonton bareng




Benediktus Narendra Keswara, Sekretaris DPD PSI Kota Semarang menghimbau kepada para kader dan simpatisan PSI di Kota Semarang, untuk bergabung sebagai peserta dalam kampanye tersebut.

Menurut rencana struktur partai pengusung Hendi-Ita, relawan, tokoh masyarakat, serta jejaring lainnya, juga akan bergabung dengan mendaftarkan diri melalui link : daftar.hendrarprihadi.com. Sehingga, pada 4 Desember 2020, peserta dapat bergabung dalam kegiatan kampanye dengan mengakses laman website kampanye.hendrarprihadi.com

Pada laman tersebut akan diinformasikan ID, Password, serta Link Zoom yang dapat digunakan untuk bergabung dengan kegiatan Kampanye Akbar Virtual Hendi – Ita. (02)

Pewarta : H. Listianto, Editor : Bangsar

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %
Bagikan :

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *