GEMPA DI MALANG, BLORA BERGOYANG

0 0
Read Time:48 Second

BLORA, WARTAJAVAINDO.COM-warga Blora dan sekitarnya dikejutkan oleh guncangan gempa tektonik, Gempa tersebut menyebabkan benda-benda yang digantung bergoyang

 

Gempa bermagnitudo 6,7 mengguncang Kabupaten Malang, Jawa Timur, dan sekitarnya pada Sabtu (10/4/2021) sekitar 14.00 WIB, juga dirasakan masyarkat kabupaten Blora dan sekitarnya,

 

Rahmad, salah satu warga menyampaikan:

tadi tepat pukul 14.03 wib kami merasakan adanya gempa bebarapa detik dan sempat bergoyang benda benda dan kursi”, tandasnya

 

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyatakan pusat gempa berada di 90 kilometer barat daya Kabupaten Malang.

 

“EQ Info Mag:6.7, 10-Apr-21 14:00:15 WIB, Loc:8.95 LS, 112.48 BT (90 km SouthWest KAB-MALANG-JATIM), Depth:25 Km ::BMKG.

 

Menurut BMKG, gempa ini tidak berpotensi menimbulkan gelombang tsunami.

 

Hingga berita ini ditayangkan belum ada laporan kerusakan atau korban yang timbul akibat gempa

 

Pusat gempa yang berada di lepas pantai memiliki kedalaman 25 kilometer.

Pewarta: Lilik / Editor: Raja

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %
Bagikan :

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *