Polda Siapkan Operasi Lilin Candi Amankan Nataru di Jateng
SEMARANG, WARTA JAVA INDO.COM UNTUK tetap menjaga konduktivitas Kamtibmas daerah menjelang perayaan Nataru (Natal dan Tahun Baru) 2020, Polda Jateng telah menyiapkan rencana Operasi Lilin Candi yang akan digelar secara kemanusiaan dengan mengedepankan protokol kesehatan. Demikian ditegaskan Kapolda Jateng Irjen Pol Drs Ahmad Luthfi mengungkapkan hal itu saat melaksanakan arahan kepada Kapolres Ekswil Pekalongan tentang…