TES PENYARINGAN PERANGKAT DESA GUNAKAN SISTEM CAT (COMPUTER ASSISTED TEST )

GROBOGAN.WARTAJAVAINDO.COM-Senin Wage, 7 Juni 2021 menjadi hari bersejarah bagi ribuan pelamar perangkat desa mengikuti tes. Mereka memperebutkan 970 jabatan perangkat di 229 desa pada 19 kecamatan. Kabid Pemerintah Desa Dispermades Grobogan Agus Prihantono mengatakan, dari 273 Desa se-Kabupaten Grobogan, ada 229 yang menggelar ujian perangkat desa. Rincianya untuk lowongan untuk kepala Dusun ada 307, Kepala…

Warta Selengkapnya...

BUPATI BLORA GELAR RAKOR DENGAN DINAS INSTANSI SECARA VIRTUAL TENTANG PENANGANAN COVID-19

BLORA,WARTAJAVAINDO.COM – Bupati Blora H. Arief Rohman Msi, gelar rakor secara virtual yang melibatkan sedikitnya 40 dinas instansi terkait, untuk menentukan langkah-langkah terkait peningkatan kasus Covid-19 di Blora, Tidak hanya itu, 16 Camat yang ada di Blora juga ikut serta berikut Forkopimcam, Puskesmas bersama seluruh Kepala Kelurahan dan Kepala Desa, juga ikut dalam rapat koordinasi…

Warta Selengkapnya...

WABUB PASAMAN SIDAK PELAYANAN E-KTP DI DUKCAPIL PASAMAN SUMATRA BARAT

PASAMAN, WARTAJAVAINDO.COM – Mengoptimalisasikan untuk pelayanan yang prima cepat,pelayanan kepada masyarakat di Kabupaten Pasaman. atau meninjau langsung pelayanan kependudukan dan catatan sipil,Kabupaten Pasaman. Senin (7/6). Dalam kesempatan itu Wakil Bupati Sabar AS meninjau langsung proses pelayanan perekaman e-KTP di dinas tersebut. Wakil Bupati Pasaman Sabar AS dalam kesempatan itu berharap kepada para pegawai di instansi…

Warta Selengkapnya...

KAPOLRI, PANGLIMA TNI BESERTA ROMBONGAN TELAH TIBA DI BLORA

BLORA, WARTAJAVAINDO.COM – Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto bersama Kapolri Jendral Polisi Listyo Sigit Prabowo, Kepala BNPB Ganip Warsito dan Kabaharkam Polri Komjen Arief Sulistyanto beserta, rombongan tiba di Kabupaten Blora Jawa Tengah, Sabtu, (05/06/2021) Dalam kunjungan tersebut hadir Gubernur Jawa Tengah yang diwakili Sekda Prov, Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Rudianto dan Kapolda Jawa Tengah…

Warta Selengkapnya...

BUPATI DEMAK AJAK MASYARAKAT TANGKAL BERITA HOAX TERKAIT ANJURAN VAKSIN COVID-19

DEMAK, WARTAJAVAINDO.COM – Bupati Demak mengajak seluruh masyarakat untuk menangkal berita hoax terkait pelaksanaan vaksinasi. Menurutnya, vaksinasi covid-19 halal sebagaimana telah dicetuskan oleh fatwa MUI. Demikian diungkapkan Bupati Demak, dr. Hj. Eisti’anah, SE ketika melakukan monitoring pelaksanaan vaksinasi Desa Sidomulyo Kecamatan Wonosalam dan Desa Tlogorejo Kecamatan Guntur, Jum’at (4/5/2021). Turut hadir mendampingi Wakil Bupati Demak,…

Warta Selengkapnya...

DINSOS P3A KABUPATEN BLORA DIRESMIKAN OLEH BUPATI BLORA

BLORA, WARTAJAVAINDO.COM – Dibawah koordinasi Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos P3A), kantor SLRT selesai diwujudkan dan diresmikan Bupati bersama Wakil Bupati,” Jumat (4/6/2021). Berada di Gedung Samin Surosentiko lantai 1 (Sebelah barat Kantor Bupati Blora), ada satu lagi program kerja 99 hari Bupati H. Arief Rohman, S.IP., M.Si., dan Wakil Bupati Tri…

Warta Selengkapnya...

ANTISIPASI LONJAKAN KASUS COVID – 19 PEMKAB PATI IMBAU RUMAH SAKIT SIAPKAN RUANG ISOLASI TAMBAHAN

PATI, WARTAJAVAINDO.COM – Bupati Pati Haryanto bersama dengan Wakil Bupati Saiful Arifin dan Sekretaris Daerah Kabupaten Pati mengundang manajemen rumah sakit negeri maupun swasta di Ruang Rapat Joyokusumo Setda Pati, Rabu (2/6/2021). Adapun rapat secara mendadak tersebut guna mempersiapkan kebutuhan ruang menyikapi peningkatan pasien Covid – 19 masyarakat Pati maupun luar daerah. Bupati menyebut bahwa…

Warta Selengkapnya...

BUPATI DAN WAKIL BUPATI DEMAK JABARKAN VISI-MISINYA DALAM RPJMD & RESTRA OPD

DEMAK,WARTAJAVAINDO.COM – Penjabaran Visi Misi Bupati dan Wakil Bupati Demak Masa Jabatan Tahun 2021 – 2026 dituangkan dalam RPJMD dan Renstra OPD. Seluruh jajaran birokrasi Pemkab Demak diharapkan kompak dalam menyusun Renstra. Hal ini disampaikan langsung oleh Bupati Demak, dr. Hj. Eisti’anah, SE dalam sambutan acara Orientasi Tim Penyusun Rentra Perangkat Daerah Kabupaten Demak Tahun…

Warta Selengkapnya...

MPP KABUPATEN BLORA DIHARAPKAN MENJADI PUSAT PELAYANAN MASYARAKAT BLORA DAN BERKELANJUTAN

BLORA, WARTAJAVAINDO.COM – Peresmian Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Blora jangan hanya menjadi kegiatan selebrasi. Sistem pelayanan yang inovatif dan adaptif harus dilakukan Pemkab Blora agar pelayanan di MPP bisa meningkat serta berkelanjutan. MPP Kabupaten Blora menjadi pengungkit untuk meningkatkan daya saing secara nasional maupun global. “Jangan sampai setelah diresmikan tidak bisa aktif lagi, tapi…

Warta Selengkapnya...

ANTISIPASI LONJAKAN COVID -19 BUPATI PATI HARYANTO LAKUKAN OPERASI YUSTISI

PATI, WARTAJAVAINDO.COM – Guna mengantisipasi melonjaknya kasus persebaran Covid – 19 di Kabupaten Pati agar tak seperti daerah lain, Bupati Pati Haryanto bersama Forkopimda dan tim gabungan kembali melakukan operasi yustisi di 5 kawedanan. (Senin, 31/5/2021) Bupati menyebut, operasi yustisi serta perpanjangan PPKM ini sebagai bentuk pencegahan peningkatan kasus Covid – 19 pasca hari raya…

Warta Selengkapnya...