
KETUA DPRD JEPARA : RANCANGAN AWAL RKPD 2023 FOKUS REALISASI KEBUTUHAN MASYARAKAT SECARA NYATA
JEPARA – WARTAJAVAINDO.COM Pemerintah Kabupaten Jepara menggelar Forum Konsultasi Publik Rancangan Awal RKPD Kabupaten Jepara yang dilaksanakan di Gedung Shima Setda Kabupaten Jepara, Hadir dalam acara tersebut diantaranya Bupati Jepara, Forkopimda, Ketua DPRD beserta anggota, Kepala BAPPEDA Prov Jawa Tengah, Sekda Kab. Jepara, Kepala BAPPEDA Kab Jepara, Kepala BAPPEDA Kab Pati, Kab Kudus, Kab Demak,…