BLT Dana Desa Rp 600 Ribu Perbulan Cair Lagi di tahun 2021 dan ada 3 Jenis BLT dari Kemensos

OPINI. WARTAJAVAINDO.COM Di akhir tahun 2020 program Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) hampir mencapai target seluruhnya. Berdasarkan data dari Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT), sebanyak 74.311 Desa atau 99,14% sudah tersalur BLT-DD. Sedangkan untuk total jumlah Desa yang dinilai potensial menyalurkan BLT-DD sebanyak 74.891 Desa atau 99,91%. Oleh karena itu,…

Warta Selengkapnya...

Ganjar Pranowo : Keberadaan Bandara Ngloram Cepu sangat penting bagi peningkatan ekonomi

SEMARANG, WARTAJAVAINDO.COM: Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo berharap pengoperasian Bandara Ngloram, yang terletak di Kecamatan Cepu Kabupaten Blora dapat meningkatkan perekonomian masyarakat Blora dan sekitarnya, Rabo (30/12/2020). Pendaratan pesawat NAM AIR, merupakan uji coba pertama untuk pesawat tipe ATR72 setelah pesawat King Air GT200 juga mendarat di bandara yang sama pada 11 Januari 2020. “Keberadaan…

Warta Selengkapnya...

Selamat..! HUT Ke-4 “Artekom” Komunitas Pengusaha Komputer Grobogan

Minggu (27/12/202) di RM. Serba Sambel berlokasi di Jl. Hayam Wuruk No.53, RT 08 RW 08, Palembahan, Kalongan, Kec. Purwodadi, Artekom Grobogan rayakan Ulang Tahun Ke-4 sederhana dengan penerapan Protokol Kesehatan yang ketat. Hadir pada acara ini, Pengurus dan anggota serta tamu undangan dari komunitas lain dan pengusaha komputer di sekitar Purwodadi Grobogan. Nur Ahmad,…

Warta Selengkapnya...

Dr. Walid Obsesikan Dekopinda Kota Semarang Jadi Terbaik Se Indonesia

SEMARANG, WARTAJAVA.INDO.COM DEWAN Koperasi Indonesia (Dekopinda) Kota Semarang, Selasa (22/12/2020) siang tadi menggelar Rakor (Rapat Koordinasi) pengurus dengan agenda pembahasan Program Kerja Dekopinda Kota Semarang Tahun 2021. Rakor dipimpin langsung oleh Ketua Dekopinda Kota Semarang Dr. Walid, SPd, MSi yang dihadiri pengurus masing-masing Wakil Ketua , Yawingun,Kabid (1) Sarikan,B.A., Kabid (2),Purwoko,SH.,M.M, Kabid (3),Subkhi. Kabid (4…

Warta Selengkapnya...

Gus Menteri Desa Terpesona Si Mendung, Di Desa Bangsri

OJEPARA, WARTAJAVAINDO.COM – Kamis (17/12/2020), Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, Gus Abdul Halim Iskandar melakukan Kunjungan di BUMDes ( Badan Usaha Milik Desa) LESTARI Desa Bangsri , kabupaten Jepara, Jawa Tengah. Di tengah kunjungan tersebut, Petinggi Bangsri H. SUNARYO menyampaikan presentasi tentang upaya pemerintah desa dalam membangun dan mengembangkan Desa Bangsri yang berpenduduk…

Warta Selengkapnya...

UU Cipta Kerja Jamin Program Perhutanan Sosial memberikan manfaat Masyarakat sekitar hutan

GROBOGAN WARTAJAVAINDO.COM – Program Perhutanan Sosial yang digulirkan Pemerintah sejak 2007 telah memberi banyak manfaat kepada masyarakat yang tinggal di sekitar hutan negara dan hutan adat (hak). Kehadiran Undang undang Cipta Kerja yang disahkan Pemerintah menjadi UU Nomor 11/2020 pada 2 November 2020 akan semakin menjamin keberlangsungan program ini. Kepada Tim Media Wartajavaindo Bambang Supriyanto…

Warta Selengkapnya...

H. Jazeri Ketua KUD Pringgondani Andalkan “Jurus Pitu, Arungi Bisnis Koperasi Tahun 2021”

DEMAK, WARTAJAVAINDO.COM –Tidak terasa tahun 2020 sudah berada di ujung waktu. Tinggal menghitung hari, tahun 2021 sudah kita jelang. Semoga di tahun ganjil nanti, perekonomian di tanah air bisa lebih membaik dan dapat segera bangkit dari keterpurukan yang terjadi selama tahun 2020. Bagaimana dengan nasib gerakan koperasi yang konon merupakan kegiatan usaha handal dan merupakan…

Warta Selengkapnya...

Wajib Coba..! Aplikasi “PLN Mobile” Bentuk Layanan Prima PT. PLN (Persero)

PT. PLN (Persero) terus tingkatkan dan mudahkan pelayanan kepada pelanggan. Kini, aplikasi berbasis Android dengan nama ‘PLN Mobile’ siap digunakan untuk para pelanggan. Selain itu, PLN juga telah menyediakan Pelayanan Online berbasis Website. GROBOGAN.wartajavaindo.com-PLN Mobile ini merupakan wujud inovasi dan layanan pusat kontak (contact center) ‘PLN 123’ dan ‘PLN Mobile’ ini juga terintegrasi dengan Aplikasi…

Warta Selengkapnya...