Pelantikan PAC Ormas PP Se Kabupaten Banyumas Di GOR Satria Purwokerto

0 0
Read Time:52 Second

 

BANYUMAS, Wartajavaindo.com

Dalam rangka memperingati Hari lahir Ormas Pemuda Pancasila yang ke 63 di Ormas Pemuda Pancasila di Kabupaten Banyumas mengadakan berbagai kegiatan. 

 

” Ormas Pemuda Pancasila MPC Banyumas dalam mengadakan mengacu kepada AD ART Ormas Pemuda Pancasila”, kata Ketua MPC PP Banyumas Yudo F Sudiro.

 

Lebih lanjut Yudo F Sudiro menjelaskan bahwa Ormas Pemuda Pancasila ( PP ) bersifat Sosial,Suka Rela, Independen dan Demokratis.

 

Kegiatan yang dilaksanakan dalam menyambut Harlah Ormas Pemuda Pancasila yang ke 63 diantaranya mengadakan Donor Darah Masal dengan Target mendapatkan 630 sampul darah.

 

MPC PP Banyumas juga mengadakan Kegiatan membagikan 1600 nasi box kepada Panti Asuhan serta warga masyarakat yang membutuhkan.

 

Untuk acara Puncak kegiatan Harlah Ormas PP bertempat di GOR Satria Purwokerto Minggu 30/10/2022 dihadiri sekitar 3000 anggota Ormas Pemuda Pancasila MPC Banyumas untuk turut serta menyaksikan langsung acara Pelantikan 27 PAC PP yang ada di MPC PP Kabupaten Banyumas .

 

Acara Pelantikan PAC PP se Kabupaten Banyumas di GOR Satria Purwokerto juga dihadiri oleh pejabat FORKOPIMDA Kabupaten Banyumas. ( Mugiono )

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %
Bagikan :

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *