DSGK Bersama AMK Berikan Santunan Kepada 100 Orang

0 0
Read Time:57 Second

 

JAKARTA, WARTAJAVAINDO.COM – Persatuan driver ojol yang tergabung dalam Organisasi Driver Santuy Gang Kodok (DSGK) melakukan giat sosial Santunan Anak Yatim dan Du’afa bekerjasama dengan Angkatan Muda Ka’bah, Akurat News dan Satu Nusantara news bertempat di Musolah Al-ikhlas Rw 005 Kelurahan Cakung Kecamatan Duren Sawit Jakarta Timur.

 

Saat ini penerima bantuan berjumlah 100 orang,” jelas Amir, Minggu (19/9).

 

Lebih lanjut, acara santunan ini akan dilakukan rutin setiap milad organisasinya.

 

kami akan rutin mengadakan acara santunan ini setiap milad DSGK,” ucapnya.

Semetata itu Ketua kepemudaan PN AMK Andra Bani Sagalane berharap acara tersebut bisa membantu pihak-pihak yang membutuhkan.

 

Menurutnya, kegiatan diselenggarakan DSGK ini sangat bermanfaat dan akan lebih bagus bila diadakan secara rutin.

 

Dimasa pandemi ini banyak sekali keluarga yang perlu kita bantu, dari mulai kebutuhan pokok sampai kebutuhan psikis agar setiap keluarga bisa bangkit kembali dalam menghadapi pandemi saat ini,” ucapnya.

 

Dalam hal ini Andra juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah mendukung suksesnya acara ini.

 

Semoga silaturahim ini akan dihitung sebagai ibadah yang menjadi ladang pahala bagi kita semua,” tutup Andra. (tim media) editor Raja.

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %
Bagikan :

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *